Analisis Kruskal Wallis Pada Perkecambahan Pueraria Javanica pada Berbagai Tingkat Kemiringan Lahan

Authors

  • Yani mondiana institut pertanian malang
  • Anisa Zairina
  • Nunuk Hariyani

Abstract

Cover crop merupakan   tanaman   yang digunakan untuk menutupi permukaan tanah dengan  tujuan  utama  menjaga  tanah dari  erosi  dan  mencegah  hilangnya  unsur hara dalam  tanah  akibat  terjadinya  peluruhan tanah  karena  erosi . Tanaman yang dapat digunakan untuk cover crop adalah golongan legum. Salah satunya menggunakan tanaman kacangan. Penelitian ini menggunakan tanaman kacangan pueraria javanica yang akan diaplikasikan pada tanah bekas longsor dengan tingkat kemiringan 300, 500 dan 700  menggunakan teknik hydroseeding. Hasil analisis menunjukkan bahwa tingkat kemiringan yang berbeda memberikan pengaruh terhadap daya perkecambahan dan penambahan jumlah daun bibit pueraria javanica.

Published

2023-07-24

Issue

Section

Table of Content